Jumat, 23 November 2012

7 Cara Mempercepat Kinerja Komputer

Semua orang menginginkan komputer yang ia miliki merespon cepat setiap kali pemiliknya menginginkan sesuatu. Misal ketika anda mengklik shortcut Photoshop pada start menu / desktop anda. Maka saya yakin anda menginginkan supaya software Photoshop yang hendak anda buka terbuka secepat kilat, tapi kenytaannya tidak demikian. Justru yang anda rasakan, kinerja komputer bersistem operasi Widows anda semakin lemot, tidak responsif dan lain-lain tergantung anda menyebutnya apa.
Untuk mempercepat komputer, menurut pengalaman saya ada dua macam, mempercepat kinerja komputer dengan bantuan software dan mempercepat komputer dengan cara manual. Dari kedua macam cara tersebut, cara pertama relatif lebih aman dilakukan dan tentunya lebih mudah karena anda cukup klak klik, maka si-software akan melakukan tugasnya. Cara untuk mempercepat komputer yang kedua (manual) memiliki resiko yang lebih besar dan tidak saya sarankan untuk pemula seperti saya.
Kedua macam cara mempercepat komputer di atas, semua beresiko yang bisa mengakibatkan kegegalan booting atau hanya sekedar tidak bisa melakukan beberapa service yang sebelumnya bisa dijalankan secara lancar.
Sebelum anda melakukan 7 Cara Jitu Mempercepat Komputer, pastikan anda melakukan backup system (membuat restore point) komputer anda untuk menghindari resiko yang tidak anda inginkan. Sekarang, tiba saatnya sudah untuk saya membagikan sedikit apa yang saya tahu. Pada artiek ini, saya hanya akan membahas bagaimana cara mempercepat komputer dengan metode manual.

Beberapa Rumor dan Fakta Mengenai Windows 8

Windows adalah Sistem Operasi paling populer diantara  para pengguna perangakat Komputasi seperti Laptop, Pc Desktop, All-in-one dan yang lainnya. dan pada tanggal 26 Oktpber yang lalu perusahaan pembesut Sistem Operasi Windows yaitu Microsoft telah secara resmi meluncurkan Sistem Operasi terbarunya, Windows 8. Sistem Operasi ini hadir dengan berbagai perubahan seperti pada segi tampilan antar muka, cara kerja, fitur dan masih banyak lagi perubahan lainnya.
Dan berikut ini adalah beberapa fakta mengenai Sistem Operasi terbaru dari perusahaan Microsoft yaitu Windows 8 :

1351397079300971648

Optimalisasi Kinerja PC Melalui Registry

Tips ini ditujukan bagi teman2 yang masih menggunakan OS-nya Windows XP. Biasanya jika kita menggunakan Windows XP dengan setting default-nya, terasa rada berat2 gitu. Apalagi jika Kompi-nya pas-pasan. Sebenarnya tips ini sudah banyak yang menyajikan. Dan ini pun saya dapatkan dari temen2 yang ada di wilayah Dunia Yang Tak Berbatas ini.



Kamis, 22 November 2012

Beberapa "Shortcut Penting" Windows 8



Sama seperti Windows versi sebelumnya, Windows 8 juga dilengkapi dengan berbagai shortcut.

Dengan menggunakan shortcut-shortcut tersebut, pengguna dapat meningkatkan kegiatan komputasi. Dijamin, produktivitas dalam pekerjaan juga akan semakin meningkat.

Salah satu contohnya, pengguna cukup menekan tombol Windows (logo bendera yang ada di keyboard, biasanya terletak di antara tombol Ctrl dan Alt) dan huruf "e". Kombinasi kedua tombol tersebut dapat mengeluarkan jendela Windows Explorer dengan cepat.

Sekilas Perkembangan Internet Di Indonesia

Teknologi informasi telah membuka mata dunia akan sebuah dunia baru, interaksi baru, market place baru, dan sebuah jaringan bisnis dunia yang tanpa batas. Disadari betul bahwa perkembangan teknologi yang disebut internet, telah mengubah pola interaksi masyarakat, yaitu; interaksi bisnis, ekonomi, sosial, dan budaya. Internet telah memberikan kontribusi yang demikian besar bagi masyarakat, perusahaan / industri maupun pemerintah. Hadirnya Internet telah menunjang efektifitas dan efisiensi operasional perusahaan, terutama peranannya sebagai sarana komunikasi, publikasi, serta sarana untuk mendapatkan berbagai informasi yang dibutuhkan oleh sebuah badan usaha dan bentuk badan usaha atau lembaga lainya.


Selasa, 20 November 2012

Attitude Is Everything


Kali ini aku bakal bikin artikel lagi soal attitude. Attitude itu apa sih ?
Attitude itu artinya SIKAP *yaiyalah* coba kita lihat arti Attitude yang lain.Attitude is everything. Yap seperti motto sekolah tercinta saya SMK Telkom Sandhy Putra Malang - Attitude Is everything. Sikap adalah segalanya, Sikap adalah pondasi bagi seseorang untuk menjalani hidup bersama orang lain. attitude kita yang membentuk dan melakukan, tapi yang menilai adalah orang lain. Apabila kita tidak dapat mengontrol attitude kita maka kita juga tidak akan di kontrol oleh masyarakat. Kesimpulannya : Postif Negatifnya Attitude Atau sikap kita pasti lah orang lain yang menilai.

















Berbagi Sumber Daya

Kita bisa bayangkan sebuah program dengan thread tunggal hanya memiliki satu hal yang berpindah dari satu bagian ke bagian lain secara harmonis, karena perpindahan data dari satu tempat ke tempat lain diatur hanya oleh satu alur. Jika ada dua atau lebih thread yang menggunakan, membaca, menulis, menghapus data yang sama, tentunya hal ini menjadi lebih rumit. Kita harus bisa memahami bagaimana thread-thread bekerja sama dalam berbagi sumber daya pada komputer, termasuk memori, hard disk, tampilan, input/output dan lain-lain, sehingga program yang kita buat menjadi lebih baik.
Ini bukan hal yang mudah, terutama karena suatu thread bersifat non-deterministik. Kita tidak bisa menentukan atau memprediksi kapan suatu thread akan dijalankan oleh penjadwal. Bisa saja pada saat yang bersamaan dua thread mencoba untuk mengakses data yang sama, menghapus data yang sama, melakukan debit di rekening yang sama, mencetak di printer yang sama, menampilkan gambar di layar yang sama. Tabrakan sumber daya harus bisa dicegah sedini mungkin.

Senin, 19 November 2012

Inikah Penyebab Internet di Indonesia Lambat?

Data dari lembaga riset Akamai menyebutkan kecepatan koneksi internet rata-rata di Indonesia sekitar 772 kbps sedangkan Malaysia 1.7 Mbps, Thailand 3 Mbps, Vietnam 1.5 Mbps, Kamboja 1.2 Mbps dan Laos 956 Kbps.


Welcome to Windows 8

Welcome to Windows 8

Setelah selama ini kita begitu nyaman dengan operating system Windows 7, Microsoft kemudian meluncurkan Windows 8, si jawara baru. Hmm, jadi pengin tahu, apa sih, kelebihan Windows 8 dibanding pendahulunya?


Minggu, 18 November 2012

Keunggulan Windows 8

Ketemu lagi dengan saya yang ganteng,kali ini saya akan megupas habis tentang keunggulan OS windows 8

Ketika ada sesuatu yang baru, satu hal yang terpikirkan dalam benak kita adalah mengetahui lebih jauh tentang hal tersebut bukan? salah satunya adalah OS baru besutan Microsoft yakni Windows 8, Windows 8 'katanya' bakal mengalami perombakan besar dibandingkan dengan versi terdahulu, nah ada baiknya sobat Tekno mengetahui terlebih dahulu kelebihan Windows 8 jika ingin menggunakannya.





keunggulan dan kehebatan os windows 8 terbaru, kelebihan windows 8, os baru microsoft 2012, logo windows 8

Wifi Konek Ke Hotspot Tapi Tidak Bisa Akses Internet? Ini Langkah Mengeceknya

Hallo sob kali ini saya akan membagi tips sedikit tentang internet yaitu tentang mengecek akses internet saat akses wifi

Saat ini internet sudah menjadi sebuah kebutuhan yang penting dalam kehidupan kita sehari-hari. Pemanfaatan internet untuk mencari informasi memang sangat memberikan kemudahan bagi kita. Sehingga koneksi internet merupakan hal yang wajib ada di manapun kita berada. Banyak tempat yang menyediakan Wifi hotspot secara gratis, sehingga kita bisa memanfaatkannya untuk mengakses internet.
Nah, kadang saat kita melakukan koneksi ke hotspot tersebut ditemui beberapa masalah, diantaranya adalah status dari Wifi di laptop kita menunjukkan sudah konek, tetapi kita tidak bisa browsing atau mengakses internet. Untuk mengetahui dimana letak kesalahannya, kita bisa melakukan langkah berikut ini.

1. Pastikan apakah ada tanda seru berwarna kuning di bagian systray 
Periksa apakah ada tanda seru di systray (pojok kanan bawah komputer) pada icon yang menunjukkan koneksi wireless di laptop. Jika ada segitiga berwarna kuning dengan tanda seru berarti kita sama sekali tidak bisa koneksi ke internet.

Bagaimana Cara Mempercepat Koneksi Internet? Inilah Jawabannya!!

Hallo ketemu lagi dengan saya akan membeberkan sedikit tentang cara mempercepat koneksi internet

Mengingat banyak sekali pengguna internet di Indonesia yang mengeluh, kenapa koneksi internetnya lambat, berikut ini beberapa hal yang menyebabkan koneksi internet jadi lambat. Selain itu, ada beberapa tips yang bisa anda gunakan untuk mempercepat koneksi internet yang bisa anda terapkan di mana saja, termasuk di tempat anda sendiri.
Cara Mempercepat Koneksi Internet

Trik Mempercepat Koneksi Internet Dengan Mematikan Qos Packet Scheduler di Windows 7

Hallo sob kali ini saya akan meringankan pekerjaan anda yang selalu terhubung dengan internet dengan menggunakan Qos


Cara meningkatkan kecepatan koneksi internet

20 Tutorial Tips dan Trik Windows 8

Hallo sob,apakah anda sudah memakai OS Windows 8?Kalau sudah saya akan kasih dikit tips & trik buat kalian semua nih

Apa yang akan Anda lakukan
dengan sistem operasi baru?
Segera singsingkan lengan baju
Anda dan menjelajahi setiap
bagian dari OS. Pertama kali Anda
harus membuat tweak registrasi manual untuk membuka elemen
tersembunyi dari OS terbaru:

Membuat Buku Tamu Dengan PHP

Halo sob kali ini saya akan  menjelaskan sedikit tentang bagaimana cara membuat buku tamu dengan PHP

Buku tamu merupakan salah satu fitur standar yang terdapat dalam situs-situs di Internet, terutama situs-situs pribadi. Hampir dapat dipastikan, aplikasi buku tamu akan menggunakan database yang fungsinya adalah menyimpan daftar tamu yang pernah mengunjungi situs tersebut dan memberikan komentarnya. Untuk itu mula-mula kita persiapkan sebuah database – tentu saja menggunakan MySQL – dengan struktur sebagai berikut:

Field Tipe Data
Nama Varchar(30)
Email Varchar(40)
Komentar Text

Dasar dasar Thread





Hallo ketemu lagi dengan saya,kali ini saya akan  melanjutkan postingan saya tentang pemrograman serentak,kali ini saya akan membahas tentang dasar dasar thread

Cara termudah untuk membuat thread adalah membuat kelas turunan dari java.lang.Thread, yang memiliki semua metode untuk membuat dan menjalankan thread. Metode paling penting adalah run(), yang bisa kita beban-lebihkan untuk melakukan tugas yang kita butuhkan. Atau dengan kata lain run() adalah metode yang akan dijalankan bersamaan dengan thread lain.
Contoh berikut membuat 5 thread, masing-masing memiliki nomor identifikasi unik yang dibuat dengan menggunakan variabel statik. Metode run() dibebanlebihkan untuk menghitung mundur hingga hitungMundur bernilai nol. Setelah metode run() selesai dijalankan, thread akan mati secara otomatis.

Urutan Belajar Pemrograman PHP

Tidak seperti yang kemarin kali ini saya akan membahas sedikit tentang urutan belajar PHP

Pertama sekali, kamu harus udah terbiasa nginternet. ini hukumnya wajib dan mandatory, karena PHP adalah bahasa pemrograman yang ditujukan untuk pemrograman di dunia internet. Perhatikan contoh-contoh web dinamis yang pernah kamu telusuri dan kamu pasti sudah melihat bahwa aplikasi web interaktif sangat bervariasi dan bermanfaat. Dengan melihat banyak contoh yang ada, maka kreasi kamu akan lebih kratif.Kalau udah sering nginternet, kamu harus memahami dulu cara kerja pemrograman Internet. Kamu bisa mulai dengan mempelajari bagaimana sebuah halaman web dapat tampil di layar komputer kamu dari web server yang letaknya jauh di belahan bumi lain. Salah satu sumber yang baik adalah http://w3school.org check that out!

Pemrograman Serentak (Concurrency) pada JAVA

Hallo ketemu lagi sama saya,disini saya akan membeberkan tentang pemrograman serentak(Concurrency) pada JAVA

Java adalah bahasa pemrograman banyak thread, yang artinya beberapa hal bisa dilakukan bersama-sama. Thread adalah unit terkecil dari eksekusi suatu program. Thread mengeksekusi rangkaian instruksi satu demi satu. Ketika sistem menjalankan program, komputer akan membuat thread baru. (Thread dalam konteks ini disebut proses, akan tetapi perbedaanya tidank penting di sini). Instruksi-instruksi dalam program akan dieksekusi oleh thread ini secara berantai, satu demi satu dari awal hingga akhir. Thread disebut "mati" jika program selesai dieksekusi.

Masa Depan Pemrograman JAVA

Hallo sob kali ini saya akan sedikit memberikan sedikit pengetahuan saya tentang JAVA,yaitu masa depan pemrograman JAVA

Tampaknya akhir-akhir ini banyak orang (Terutama di luar negeri) telah menganggap JAVA telah mengalami banyak penurunan. Beberapa orang tampaknya berpikir bahwa Java telah mengalami stagnasi, dan jutaan penggemarnya telah pergi. Kita kini mulai menulis program menggunakan bahasa lain yang lebih menarik. Teknologi lain seperti Ruby, PHP,. NET, atau AJAX mungkin mendapatkan lebih banyak publisitas dan pujian akhir-akhir ini, tapi di sisi lain, Java masih menghasilkan sebagian besar inofasi baru serta aplikasi-aplikasi profesional.Sebagai contoh seperti aplikasi-aplikasi Java pada http://sourceforge.net/softwaremap/trove_list.php?form_cat=160.